Soal Latihan UTS Tematik Kelas 5 Tema 1 Semester 1/ Ganjil

 download dan dapatkan Soal Latihan UTS Tematik Kelas  Soal Latihan UTS Tematik Kelas 5 Tema 1 Semester 1/ Ganjil

Kumpulansoalulangan.com - Berikut adalah Soal Latihan UTS Tematik Kelas 5 Tema 1 Semester 1/ Ganjil yang kebetulan di request oleh teman FB yaitu Irma Rahmayanti. Tema 1 Kelas 5 Bermain Dengan Benda Benda Di Sekitar untuk berlatih MID/ UTS Ganjil tahun 2016 2017 sesuai dengan kurikulum 2013/ kurtilas/ K 13. Contoh Soal UTS Tematik Kelas 5 Tema 1 ini saya sajikan dalam bentuk isian sebanyak 40 soal.

Dapatkan juga:

Berikut adalah Soal Latihan UTS Tematik Kelas 5 Tema 1 Semester 1/ Ganjil, yaitu :

I. Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !
Subtema 1
1. Pohon beringin merupakan simbol pancasila sila ke . . .
2. Simbol sila ke 5 pada pancasila adalah gambar . . .
3. Pecahan sederhana dari 18/42 adalah . . .
4. Bentuk campuran dari 25/3 adalah . . .
5. Ricecooker mengubah energi listrik menjadi . . .
6. Sumber energi jam dinding berasal dari . . .
7. Mata pencaharian sebagian besar orang yang tinggal di daerah perkotaan adalah ...
8. Angkutan umum adalah jenis kegiatan ekonomi di bidang . . .
9. Hal yang harus dilakukan setelah melakukan pengamatan adalah . . .
10. Ibu membeli obat di apotik. Kata apotik seharusnya . . .

Subtema 2
11. Simbol pohon beringin melambangkan sila ke . . .
12. Mata rantai segi empat melambangkan . . .
13. Contoh alat rumah tangga akan hemat energi jika dipakai terus menerus adalah . . .
14. Penggunaan lampu dengan daya besar akan mengakibatkan . .
15. 3,23 jika diubah dalam bentuk pecahan adalah . . .
16. Bentuk persen dari 3/8 adalah . . .
17. Mengumpan bola kepada teman disebut . . .
18. Pandangan mata saat melakukan passing adalah  .. . .
19. Lagu daerah Apuse berirama . . .
20. Lagu Ampar Ampar Pisang berasal dari  . . ..

Subtema 3
21. Simbol sila ketiga pancasila adalah . . .
22. Bunyi sila keempat pada pancasila adalah . . .
23. Nilai dari 3,5 x 15% = . . .
24. Nilai dari 3/4 x 0,5 = . . . ( dalam bentuk pecahan hasilnya )
25. Rangkaian seri disebut secara . . .
26. Penyambungan lampu pada perumahan menggunakan rangkaian . . .
27. Masyarakat yang hidup di desa masih mengutamakan . . .
28. Pegawai kantor adalah salah satu pekerjaan masyarakat . . .
29. Sikap kekeluargaan masih sangat kental adalah ciri masyarakat . . .
30. Bait 1 dan 2 pada pantun disebut . . .

Subtema 4
31. Bunyi sila pancasila ke 5 adalah . . .
32. Ahmad rajin beribadah. Ahmad mengamalkan pancasila, sila ke . . .
33. Rangkaian listrik yang disusun secara berderet disebut rangkaian . . .
34. Hasil bagi dari 6/8 : 4/6 =  . . .
35. Hasil dari 0,2 + 1/2 - 2/4 = . . .
36. Nyala lampu pada rangkaian seri lebih . . . dari pada rangkaian paralel.
37. Arus listrik hanya dapat mengalir pada rangkaian listrik . . .
38. Masyarakat pedesaan biasanya bermata pencaharian sebagai . . .
39. Pandangan saat melakukan passing yaitu ke . . .
40. Alat yang digunakan untuk menghaluskan permukaan tempurung kelapa adalah . . .

Demikianlah Contoh Soal Latihan UTS Tematik Kelas 5 Tema 1 Semester 1/ Ganjil, semoga bermanfaat.


Sumber https://www.kumpulansoalulangan.com/

0 Response to "Soal Latihan UTS Tematik Kelas 5 Tema 1 Semester 1/ Ganjil"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel